Aplikasi Penjualan Dengan Netbeans
Kemudian buka netbeans,buat proyek baru,tambahkan library mysql caranya dengan klik kanan pada libraries kemudian klik add library dan pilih Mysql jdbc driver.
• Radio Button berfungsi untuk memilih jenis senjata yang ingin dibeli. • Check Box “Diskon” berfungsi untuk memberikan diskon jika pembelian senjata di atas $3000. • Text Field berfungsi untuk menampilkan hasil yang berasal dari Radio Button, Button dan Check Box. • Button “Harga” berfungsi untuk menjumlahkan harga dari pembelian senjata utama dan senjata kedua. • Button “Total Bayar” berfungsi untuk menjumlahkan total pembayaran. • Button “CLEAR” berfungsi untuk menghapus hasil output yang berada di Text Field. • Button “EXIT” berfungsi untuk menutup aplikasi tersebut.